SMA Negeri 1 Indralaya Utara merupakan SMA yang menjadi Unggulan
di kabupaten Ogan Ilir. Didirikan pada tahun 2005 Walaupun tergolong cukup
muda, kinerja dan prestasi sekolah cukup membanggakan. SMA Negeri 1 Indralaya
Utara bertempat di Jln.pesirah Mat Nang Ds.Tg.pering
kec.Indralaya Utara kab Ogan Ilir.
SMAN 1 Indralaya Utara membudidayakan 5S yaitu Senyum,
Salam, Sapa, Sopan Santun.
SMAN 1 Indralaya Utara pukul 06.45 sudah melakukan
pembersihan (Piket Umum) , pukul 07.00 apel pagi dilakukan dan dilanjutkan
untuk memulai kegiatan belajar mengajar (KBM).Kegiatan belajar mengajar (KBM)
selesai pukul 14.00 siang
SMAN 1 Indralaya Utara setiap bulan nya memilih yang nama nya
kelas berkarakter mendapatkan
penghargaan dari kepala dan kelas terjorok hadiah nya membersihkan wc selama 1
bulan . SMAN 1 Indralaya Utara setiap apel pagi terdapat pidato 3 bahasa yaitu
bahasa inggris, bahasa arab, bahasa Jepang
SMAN 1 Indralaya Utara menerima siswa baru bisa melalui
online dan juga langsung bertatap muka,SMAN 1Indralaya Utara melakukan ujian
dengan cara online juga yaitu melalui EDMODO,
Fasilitas yang ada di SMAN 1 Indralaya Utara yaitu :
· Ruang belajar mengajar 10 kelas Laboratorium Lab. Biologi/Kimia
·
Lab.
Fisika
·
Lab. Komputer
·
Perpustakaan
·
Asrama
·
koperasi
·
Wi-Fi
·
Makan siang
ditanggung
·
Ekskul :
Karya Ilmiah Remaja
Pramuka
Rohis
Paskibra
Taekwondo
Teater
Sanggar Tari
Basket
Futsal
Musikalisasi puisi
PMR
Marchingband
Volly Ball
0 komentar:
Posting Komentar